• Harita Nickel raih rekomendasi Ekspor
    Pertambangan

    Harita Group raih rekomendasi ekspor nikel

    Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) kembali akan memberikan rekomendasi ekspor nikel kadar rendah kepada dua perusahaan nikel. Kedua perusahaan itu yakni PT Trimegah Bangun Persada dan PT Gane Permai Sentosa yang merupakan anak usaha dari PT Harita Group Direktur Pembinaan Pengusahaan Mineral Kementerian ESDM, Bambang Susigit menyatakan, pengajuan ekspor kedua perusahaan itu sudah dievaluasi di Direktorat Jenderal Mineral dan Batubara. “Sudah dievaluasi pengajuannya, nanti saya cek sudah keluar atau belum,” ujar Bambang Adapun kuota ekspor untuk PT Trimegah Bangun Persada sebanyak 1.559.799 ton nikel. Untuk PT Gane Permai Sentosa sebanyak 519.933 ton nikel. Alasan pemberian rekomendasi ekspor itu karena kedua perusahaan tersebut sudah membangun fasilitas pengolahan dan pemurnian mineral…