• Nasional

    Ketua Bawaslu Minta ASN di Maluku Utara Tetap Netral di Pemilu 2024

    TERNATE-Ketua Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Provinsi Maluku Utara Masita Nawawi Gani mengimbau kepada Aparatur Sipil Negara (ASN) untuk senantiasa menjaga integritas dan netralitasnya dalam penyelenggaraan Pemilu dan Pemilihan 2024. “Kami harapkan netralitas ASN tetap terjaga saat pelaksanaan Pemilu 2024 nanti, jangan sampai sikap para ASN menunjukkan keberpihakan kepada bakal calon atau pasangan calon tertentu di pemilu nanti,” ujarnya pada Kamis, 9 Ferbuari 2023 dalam rillis yang diterima media ini. Apalagi katanya, Maluku Utara pada Pilkada 2020 pelanggaran netralitas ASN di Provinsi Maluku Utara sangat tinggi danberada pada urutan pertama dengan 176 kasus pelanggaran netralitas ASN. “Apa yang terjadi pada tahun 2020 pelanggaran netralitas ASN itu, menjadi perhatian kami, dan…

  • Nasional

    Penerapan Net Zero Emission Berdampak Positif untuk Lingkungan

    TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA – Pengamat energi dari Universitas Gadjah Mada Fahmy Radhi menyambut baik upaya yang dilakukan perusahaan tambang nikel untuk mendukung program pemerintah terkait Net Zero Emission (NZE). Penerapan NZE menurutnya tidak hanya berdampak positif bagi lingkungan, juga ekonomi dan sosial, dimana produk turunan nikel yang ramah lingkungan bakal punya potensi ekonomi yang tinggi. “Saya rasa hal ini merupakan sebuah perubahan yang baik dimana transisi energi didukung oleh perusahaan tambang di Indonesia. Harus ada sinergi antar stakeholder agar target NZE ini bisa tercapai meski tantangannya tidak mudah,” kata Fahmy melalui keterangan tertulis, Rabu (21/12/2022). Head of Technical Support PT Halmahera Persada Lygend Rico W Albert menjelaskan sejumlah upaya yang sudah…

  • Nasional

    Besok, Kick Off Gernas BBI Malut Di Sofifi

    MALUKU UTARA [ kabarpublik.id] – Pemerintah Provinsi Maluku Utara bersama Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi, Bank Indonesia, BCA, Pertamina, Marisa food dan IdEA akan melaksanakan kegiatan Kick Off Gerakan Nasional Bangga Buatan Indonesia (BBI) di Maluku Utara bertempat di Aula Nuku Kantor Gubernur, Senin (04/07/2022) Direktur Jenderal Pengembangan Ekonomi dan Investasi, Ir. Harlina Solistyorini M.Si. dalam paparannya menjelaskan bahwa dalam Kick Off nanti akan dilakukan sejumlah rangkaian kegiatan termasuk di dalamnya penandatanganan naskah komitmen bersama antara Campaign Manager/ Co- Campaign Manager/ Brand Ambassador dengan Top Brands Bulanan dan Top Brands Tahunan Kampanye Gerakan Nasional Bangga Buatan Indonesia di Provinsi Maluku Utara tahun 2022. Sekadar informasi, pelaksanaan gerakan BBI…

  • InMa
    Nasional

    Majalah Suasa Tambang Emas Banyuwangi Raih Gold Winner di InMa

    TIMESINDONESIA, BANYUWANGI – Majalah Suasa, milik korporasi PT Merdeka Copper Gold (MCG) meraih penghargaan emas atau gold winner di ajang kompetisi Indonesia Inhouse Magazine Award 2022 (InMa 2022), yang digelar organisasi penerbit pers dan media cetak nasional Serikat Perusahaan Pers (SPS), Selasa, 29 Maret 2022. Pengumuman dan penganugerahan pemenang kompetisi dilaksanakan di Jogja Nasional Museum (JNM), dengan mengusung tema ‘Merawat Jurnalisme, Mengokohkan Nasionalisme’. Suasa memenangi Gold Winner InMA 2022, dalam kategori Perusahaan Swasta Nasional Terbaik. Bersama dengan Suasa ini, dua majalah perusahaan swasta lain juga memenangi penghargaan InMA 2022. Yakni Harita Nickel (Silver Winner) dan Agrovaria PT Astra Agro Lestari (Silver Winner). Menanggapi capaian ini, Communication Affairs PT Bumi Suksesindo…

  • Bhayangkara Mural Festival
    Nasional

    10 Tim Perebutkan Piala Kapolda Malut di Ajang Bhayangkara Mural Festival 2021

    Kapolri Jenderal Pol. Drs. Listyo Sigit Prabowo, membuka secara serentak lomba Bhayangkara Mural Festival 2021 di 34 provinsi di Indonesia secara virtual, bertempat di lapangan Bhayangkara Mabes Polri, Jakarta, Sabtu (30/10/2021). Kegiatan tersebut turut diikuti oleh Polda jajaran yang memperebutkan Piala Kapolda di masing-masing daerah. Sebanyak 803 peserta dari 34 Polda jajaran dikerucutkan menjadi 453 karya muralis yang dinyatakan lolos dan mengikuti lomba. Di Maluku Utara sendiri, pelaksanaan Bhayangkara Mural Festival 2021 dilaksanakan untuk memperebutkan Piala Kapolda Maluku Utara dan secara resmi telah dilakukan penggoresan di media mural oleh Kapolda Maluku Utara Irjen Pol. Risyapudin Nursin, sebagai tanda dimulainya lomba yang bertempat di Tembok Lapangan Pelabuhan Perikanan Nusantara, Bastiong Ternate.…

  • Hot News,  Nasional

    Banyak Dipakai Taksi, Populasi Mobil Listrik Meningkat di RI

    Pemerintah menyebut perkembangan kendaraan listrik di Indonesia cukup baik. Tahun ini, meski sempat diterjang pandemi virus Corona (COVID-19), penambahan kendaraan listrik di Indonesia lumayan banyak. Hal itu dilaporkan oleh Direktur Industri Maritim, Alat Transportasi, dan Alat Pertahanan (IMATAP) Kemenperin, Putu Juli Ardika. Putu bilang, saat kendaraan konvensional terpukul oleh pandemi COVID-19, kendaraan listrik baik di dunia maupun di Indonesia berkembang cukup bagus. “Kalau di kendaraan roda empat, memang banyak perusahaan industri yang sudah mulai memperkenalkan kendaraan listrik berbasis baterai,” kata Putu belum lama ini. Dari catatan Putu, penjualan mobil listrik di Indonesia mengalami peningkatan. Menurutnya, pada 2019 lalu, sekitar 600 unit mobil listrik terjual di Indonesia. Di tahun 2020 sampai bulan keempat penambahannya sudah…

  • Nasional

    Maluku Utara Akan Miliki Industri Bahan Baku Baterai Mobil Listrik, Jadi yang Pertama di Indonesia

    Memasuki era kendaraan bermotor listrik di Tanah Air, satu langkah maju terjadi di Provinsi Maluku Utara (Malut).  Tak berapa lama lagi, Malut akan memiliki industri bahan baku untuk baterai mobil listrik yang pertama di Indonesia. Saat ini, pabrik bahan baku baterai mobil listrik tersebut sedang dibangun oleh Harita Nickel di Kawasi, Obi, Halmahera Selatan. Menurut rencana, industri masa depan ini akan berproduksi pada akhir 2020 ini dan sekarang sedang memasuki tahap konstruksi akhir. Demikian diungkapkan oleh Kepala Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) Provinsi Maluku Utara Nirwan MT Ali kepada wartawan di Sofifi “Industri yang akan berdiri di Malut ini merupakan yang pertama kali di Indonesia. Ini menjadi kebanggaan tersendiri bagi Malut sebagai daerah yang aman dan nyaman untuk investasi,” tutur Kepala Dinas…

  • Nasional

    SESM Jajaki Peluang Perakitan Mobil Listrik di Indonesia

    PT. Sumber Energi Sukses Makmur atau SESM menandatangani MoU Kerjasama Perakitan Mobil Listrik atau electronic vehicle dengan Today Sunshine, perusahaan pabrikan mobil asal Zhejiang, China. MoU ini merupakan kelanjutan dari pembicaraan kedua perusahaan selama enam bulan terakhir untuk memperkuat bisnis inti SESM di bidang renewable energy. Penandatanganan MoU yang dilakukan secara virtual meeting ini dihadiri President Direktur PT SESM Zulfian Mirza selaku dan selaku Direktur IPP Renewable SESM M Hamza, dan manajemen Today Sunshine Nick. Zulfian mengaku antusias dengan kerja sama kedua belah pihak dan berharap bisa memulai produksi dalam waktu dekat. “Kerja sama ini akan memproduksi mobil listrik di segmen low-speed electric vehicles dengan kapasitas lima penumpang sebanyak 10.000 unit per tahun,” ujar Zulfian dalam…

  • Hot News,  Nasional,  Pertambangan

    Modal Indonesia untuk Menjadi Pemain Utama Kendaraan Listrik

    Indonesia segera memasuki era kendaraan listrik. Hal ini diperkuat dengan ditandatanganinya Peraturan Presiden (Perpres) tentang Percepatan Program Kendaraan Bermotor Listrik Berbasis Baterai oleh Presiden Joko Widodo (Jokowi) pada Agustus 2019. Sejalan dengan Perpres tersebut Kementerian Perindustrian (Kemenperin) mulai mendorong industri otomotif untuk mengembangkan mobil listrik. Selain itu turut mendorong tumbuhnya investasi di sektor industri pengembangan baterai untuk kendaraan listrik. “Teknologi baterai untuk kendaraan listrik merupakan kunci utama bagi Indonesia agar menjadi pemain utama di sektor kendaraan listrik yang ramah lingkungan,” kata Direktur Industri Maritim, Alat Transportasi, dan Alat Pertahanan (IMATAP) Kemenperin, Putu Juli Ardika dalam keterangan resminya. Menurut Putu untuk memproduksi baterai kendaraan listrik dibutuhkan bahan baku seperti nikel dan…

  • Nasional,  Pemerintahan

    Kemenkominfo RI Tinjau Proyek Fasilitas Telekomunikasi dan Internet di Maluku Utara

    Rombongan Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemenkominfo RI) meninjau proyek fasilitas telekomunikasi dan internet di Kabupaten Pulau Morotai, Maluku Utara. Rombongan tiba di Bandara Babullah Ternate Rabu (29/7/2020) siang, dijemput langsung oleh wakil Gubernur Maluku Utara M Al Yasin Ali. Usai seremonial penjemputan tamu dari Jakarta itu, dilanjutkan dengan pertemuan di Executive Lounge Bandara Sultan Babullah yang dihadiri oleh Irjen Kementerian Kominfo Dodi Setiadi, didampingi Staf Ahli bidang hukum, Hendri Subianto, Dirut Bahkti Anang Latif, Forkopimda Malut, Plt Kadis Kominfo Malut dan Karo Protokol Kerjasama dan Komunikasi Publik, Muliadi Tutupoho.  Pada kesempatan itu, Wakil Gubernur M. Al Yasin Ali menyampaikan ucapan selamat datang atas kedatangan di Maluku Utara. “Hari ini adalah…