• Daerah

    Lezatnya Nasi jaha takjil favorit warga Ternate saat Ramadhan

    Ternate (ANTARA) – Nasi Jaha menjadi salah satu takjil favorit warga Ternate, Provinsi Maluku Utara (Malut), saat berbuka puasa yang berbahan beras ketan, dicampur dengan santan kelapa cara masak dengan dibakar di dalam bambu. “Nasi jaha selama bulan Ramadhan menjadi takjil favorit kami di dalam rumah, karena rasanya sangat enak jika dimakan dengan ikan panggang atau ikan goreng,” kata salah seorang warga Ternate, Suriani di Ternate, Kamis. Dia mengatakan nasi jaha ini setiap hari dibelinya dengan harga Rp25.000. Takjil itu selain rasanya enak, juga mengenyangkan. Sementara itu, Salah seorang penjual nasi jaha di Kawasan Masjid Raya Al-Munawwar Ternate, Nurhayati menjelaskan setiap bulan Ramadhan fokus untuk menjual nasi jaha, karena takjil…

  • Pemerintahan

    Bupati Halmahera Timur Tegaskan Tidak Ada Libur ASN di Awal Ramadan

    HALTIM,OT- Bupati Halmahera Timur (Haltim), Maluku Utara (Malut), Ubaid Yakub enegaskan, awal Ramadan 1443 H atau 2022 masehi, tidak ada libur bagi seluruh ASN di lingkup Pemerintahan Kabupaten Halmahera Timur. Hal itu ditegaskan Bupati Ubaid Yakub pada saat memimpin rapat evaluasi kegiatan 2022, di ruang rapat lantai II Kantor Bupati, Kamis (31/03/2022). Ubaid menegaskan, memasuki awal Ramadan ini dirinya menginstruksikan kepada seluruh Pimpinan OPD serta Aparatur Sipil Negara (ASN) agar tetap beraktivitas seperti hari-hari biasa. “Jadi saya tegaskan sekali lagi, bahwa tidak ada masa libur di awal Ramadan bagi seluruh ASN di Haltim,” tegas Ubaid. Untuk itu, dirinya mengimbau kepada seluruh Pimpinan OPD maupun ASN agar tidak meninggalkan Haltim menjelang Ramadhan…